Kamis, 26 November 2009

Menyembunyikan Program Dari Task List


Saat Anda menekan tombol Ctrl + Alt + Del maka akan muncul program-program yang sedang dijalankan pada saat itu. Jika Anda tidak ingin program yang Anda bikin muncul pada task list tersebut, maka tambahkan kode berikut ini di bawah implementation.


function RegisterServiceProcess (dwProcessID, dwType: DWord) : DWord; stdcall; external 'KERNEL32.DLL';

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
RegisterServiceProcess(GetCurrentProcessID,1);
end;

procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
RegisterServiceProcess(GetCurrentProcessID,0);
end;


Artikel Menyembunyikan Program Dari Task List ini dipersembahkan oleh Klik-Kanan.com. Kunjungi Klik-Kanan.com untuk informasi seputar komputer dan internet.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar